HUT TNI ke - 77, Dandim 1421/ Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo Apresiasi Anggota atas Pengabdian kepada Masyarakat

    HUT TNI ke - 77, Dandim 1421/ Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo Apresiasi Anggota atas Pengabdian kepada Masyarakat
    Dandim 1421/Pangkep beri apresiasi kinerja Danramil dan Babinsa dalam pengabdian ke masyarakat

    PANGKEP - Dandim 1421/ Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo SE MM.M.Han memberikan apresiasi kepada anggotanya, Danramil dan Babinsa atas Pengabdiannya terhadap masyarakat Bangsa dan Negara, Kamis (10/10/2922)

    Menurutnya bahwa dalam memperingati HUT TNI ke - 77, kami beri apresiasi terhadap anggota Kodim 1421/ Pangkep, Danramil, Babinsa yang telah melakukan pengabdian terhadap Bangsa dan Negara serta kepada masyarakat selama ini yang bekerja, berjuang tanpa kenal waktu dan lelah.

    " Dengan pengabdian kita terhadap Bangsa dan Negara serta kepada masyarakat, membuat sekian survei mendapatkan kepercayaan tertinggi dari masyarakat" ujarnya.

    Untuk itu tetap semangat, bangun kerjasama, bangun persatuan dalam membangun Indonesia yang lebih maju. Dirgahayu TNI ke - 77 ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Longsor dan Pohon Tumbang, Danramil 1421-02/...

    Artikel Berikutnya

    Peringati HUT TNI ke 77, Ribuan Masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Danlanud Sultan Hasanuddin Mengantar Keberangkatan Wakil Presiden RI Kunker Ke Larantuka
    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now

    Ikuti Kami